Temu Bisnis dan Peluncuran Teknologi Motekap
Kamis, 25 Maret 2010

Pada saat ini PT Kipti telah menciptakan pengering dan enzim pembuat 'motekap' (modifikasi Tepung Ketela Pohon) yang dapat mensubtitusi sebagian dari import gandum sebesar Rp. 1,7 trilyun/tahun.
Pada hari sabtu tanggal 27 Maret 2010, PT Kipti akan meluncurkan
"TEKNOLOGI MOTEKAP UNTUK PENGUAT KETERSEDIAAN PANGAN NASIONAL"
Sekaligus mengadakan Temu Bisnis dengan Para Investor.
0 komentar:
Posting Komentar